4 Tips Sukses Berjualan Secara Online

0 comments


Berjualan di dunia maya sudah bukan sesuatu yang aneh lagi. Dulu mungkin tak banyak orang yang melakukan hal ini, tapi sekarang hampir seluruh orang yang berjualan mulai merambah dunia maya.

Persaingan semakin ketat. Berbagai strategi pemasaran pun disiapkan dan dilancarkan demi meningkatkan profit. Tapi tidak usah khawatir, tersedia banyak ruang di dunia maya baik untuk veteran maupun pemula.

Mark Kirschner, Vice CMO Rakuten, salah satu situs belanja online terbesar di Jepang membagi tips untuk sukses berjualan melalui dunia maya. Berikut empat tips , Senin (4/6/2012).

1.Selalu Sediakan Yang Terbaik
Berjualan di dunia maya itu seperti berbelanja minuman lewat mesin alias vending machine tapi berukuran super besar. Anda lihat, Anda bayar, Anda terima barang. Pihak penjual selalu berharap barang diterima konsumen tanpa cacat, dijual di harga terbaik sesuai spesifikasi. Supaya semuanya terpenuhi dengan baik ini sangatlah krusial.

Jika semuanya terpenuhi, maka Anda sudah siap untuk berjualan di dunia maya dan konsumen pun dipastikan akan mulai melirik Anda. Agar konsumen bisa setia, Anda harus menciptakan sebuah layanan yang tak terlupakan bagi konsumen.

Layanan seperti ini disebut Omotenashi oleh orang Jepang, yaitu layanan yang diberikan secara maksimal tanpa melihat bentuk barangnya, baik itu murah maupun mahal. Salah satu contohnya adalah dengan memberikan bonus, diskon, atau hadiah kecil. Loyalitas konsumen itu tidak bisa dibeli dengan uang.

2.Biarkan Pembeli Punya Kenyamanan Berbelanja Sendiri
Pembeli jaman sekarang tidak bisa 'dipaksa' hanya melalui iklan. Mereka terhubung dengan baik ke berbagai sumber di dunia maya, mulai dari blog, review, tweet dan bahkan Facebook. Penjual yang baik adalah yang bisa menyediakan barang dagangannya di berbagai media tersebut.

Kecepatan juga menjadi kunci dalam berjualan online. Respon penjual harus cepat tanggap dalam menyediakan barang yang diinginkan pembeli. Jika sedikit lambat saja, si pembeli biasanya sudah menemukan barang yang diinginkan di tempat lain.

3. Berceritalah Kepada Pelanggan
Internet adalah media yang sangat tepat untuk bercerita. Dengan memberikan kisah serta latar belakang toko, si penjual biasanya bisa menarik hati pelanggan lebih dalam dari hanya ketimbang memberikan diskon atau bonus.

Pelanggan selalu ingin tahu lebih dalam mengenai produk yang mereka gunakan, dan ingin percaya terhadap toko yang menjualnya. Berceritalah tanpa batas, mulai dari di blog, Twitter hingga Facebook. Jangan pelit gunakan ruang, pakai foto, video dan penghias laman lainnya.

Jangan sampai Anda hanya menjadi situs jual-beli yang kaku tanpa keinginan untuk menjadi teman dari pelanggan Anda.

4. Dekati Teman Anda, Tapi Lebih Dekati Lagi Musuh Anda
Jual-beli online semakin hari semakin marak. Inovasi-inovasi baru diciptakan banyak orang untuk menjaring pelanggan. Jangan tinggal diam, perhatikan juga apa yang dilakukan oleh kompetitor Anda.

Amati perkembangan mereka dan cari langkah untuk bisa mengungguli mereka. Cari tahu bagaimana mereka memperlakukan pelanggan, melakukan promosi, sampai jenis barang yang dijual di situsnya.

Anda juga bisa memonitor perkembangan kompetitor melalui blog, Twitter hingga Facebook tadi. Jangan hanya fokus kepada 'musuh' saja, Anda juga harus pantau perkembangan pelanggan dengan lebih baik lagi.

Sumber | infotekno

READ MORE ...

Widbook, Jejaring Sosial Para Pecinta Buku

0 comments


Benarkah para pengguna jejaring sosial umumnya tidak suka sesuatu yang terlalu panjang? Tampaknya ini mesti dipikir ulang. Pasalnya, sebuah situs jejaring sosial baru bernama Widbook, kini hadir sebagai platform untuk saling berbagi buku.

Ketika kami mencoba mengunjunginya di alamat www.widbook.com, situs ini menyambut dengan tagline "write, read and share." widbook dikatakan merupakan jejaring sosial untuk menemukan buku, mempublikasikannya sendiri dan menyebarkan ide-ide.

Pengguna bisa bergabung dengan mudah ke dalam jejaring sosial ini. Hal yang diperlukan hanyalah nama, alamat email serta kata kunci yang ingin digunakan. Setelah mendaftarkan semua itu, maka pengguna akan diantar menuju halaman berikutnya.

Kemudian pengguna bisa mencari teman Facebook-nya yang telah aktif dalam Widbook dan tetap terhubung. Hal yang paling menyenangkan dari tahapan ini adalah, pengguna bisa memilih genre tulisan favoritnya dari beberapa opsi, misalnya "Literature", "Sports" dan "Technology & Internet".

Tidak hanya sekedar menulis, pengguna juga meng-update status serta membaca buku karya pengguna lain. Sebelum menulis sebuah buku, pengguna bisa mengatur siapa saja yang boleh melihat buku karyanya dan bolehkah orang berkomentar mengenai buku itu.

Fitur yang menarik adalah kolaborasi yang memungkinkan sesama pengguna Widbook menulis dalam satu buku digital. Fitur kolaborasi ini membuat Widbook layaknya sebuah crowdsourcing. Pengguna yang mengaktifkan fitur ini bisa merevisi tulisan orang lain dalam bukunya, agar tetap sesuai dengan tema.

Dilansir Mashable,  pengguna juga bisa mempublikasikan bab yang telah ditulisnya, meski masih belum selesai. Selain itu juga ada pilihan untuk membagikan buku itu pada jejaring sosial lain seperti Facebook, Twitter, Google+ serta Pinterest.

Saat ini situs Widbook masih dalam bentuk beta. Jika menulis sebuah buku, pengguna belum bisa mengeluarkannya dari dalam situs. Namun, fungsi ini akan tersedia setelah Widbook meluncur keluar dari versi beta. Situs ini dibuat oleh start up Incubator Y Combinator yang juga mengelola Reddit dan Dropbox di masa awal.

Sumber | okezone

READ MORE ...

Tips Sukses Menjadi Milyalder Internet

0 comments


Banyak pengusaha yang melihat internet sebagai kesempatan dan jalan pintas untuk menjadi kaya. Internet bisa menjadi sarana bisnis yang sangat membantu bisnis Anda, modalnya tidak besar dan tidak perlu punya jam terbang tinggi.

Salah satu milyuner yang sukses lewat berbisnis di dunia maya, Scott Fox, seperti dilansir dari Forbes, mengatakan bisnis yang sukses adalah bisnis yang dimulai karena Anda menyukainya, bukan karena menyukai uangnya.

"Dalam pengalaman saya, ada banyak alasan bagus untuk memulai sebuah bisnis, juga alasan untuk mulai memasukkan bisnisnya ke dunia maya. Tapi bahkan penguhasa yang andal sekalipun pun suka kesulitan untuk mengimbangi laju perkembangan dunia maya," katanya.

Menurutnya, cara paling mudah untuk mengetahuinya adalah dengan melihat apa yang sedang ngetren melalui jejaring sosial, cari tahun hal unik baru yang sedang ramai dibicarakan.

Banyak orang ingin menjadi milyuner melalui dunia maya, tapi menurut Fox, itu bukan yang paling penting, karena yang terpenting adalah membentuk bisnis dengan target dan kemampuan Anda sebagai pengusaha.

Berikut ini adalah tujuh tips sukses berbisnis di dunia maya yang dirangkum dari buku barunya Fox yang berjudul “Click Millionaires.”

1. Bangun bisnis yang bisa membantu orang
2. Bersikap profesional
3. Buat semuanya serba otomatis
4. Gunakan internet untuk cari karyawan
5. Biarkan pelanggan membantu pengembangan bisnis
6. Rancang bisnis yang bisa diterima secara luas
7. Fokus pada peningkatan omzet 

Semoga bermanfaat

Sumber | infotekno

READ MORE ...

Roomba, Robot Pembersih dengan Kendali Jarak Jauh

0 comments


Jika Anda baru pertama kali mendengar iRobot, harap diingat bahwa ini bukanlah film Box Office yang diperankan oleh Will Smith. Namun, perusahaan yang awalnya dibangun oleh departemen robotik Massachusetts Institute of Technology di tahun 1990 ini memang menciptakan robot untuk keperluan konsumen… tepatnya ibu rumah tangga.

Sejak tahun 2011 produk ciptaan mereka, iRobot Roomba, telah dipercaya untuk membersihkan rumah para keluarga Amerika Serikat. Dan kini mereka mengumumkan produk terbaru mereka, iRobot Roomba 790 yang pertama dilengkapi alat kendali jarak jauh.

Mengikuti seri 700 sebelumnya, robot pembersih lantai terbaru dari iRobot ini masih dilengkapi sebuah touchpad control, sistem untuk menjadwalkan pembersihan, dan daya tahan baterai yang lebih lama dari seri 500. Namun seperti yang disebutkan di atas, Roomba 790 ini dilengkapi sebuah pengendali jarak jauh nirkabel. Dengan pengendali tersebut, pengguna dapat “menyetir” Roomba 790 untuk membersihkan di tempat tertentu.

Robot pembersih cerdas, iRobot Roomba 790 ini sudah dapat ditemukan di pasaran dengan banderol harga US$699. Jika Anda penasaran dengan fitur-fitur serta cara kerjanya, silahkan kunjungi situs resminya melalui link ini.

Sumber | yangcanggih

READ MORE ...

8 Fitur Terbaru di Windows Phone 8

0 comments


Microsoft baru saja mengumumkan update sistem operasi mobile miliknya dengan nama Windows Phone 8. Oleh raksasa software, ini ada beberapa perubahan maksimal di OS tersebut dibanding generasi Windows Phone sebelumnya.

Beberapa fitur unggulan tentu saja telah dibenamkan di Windows Phone 8. Beberapa diantaranya ditujukan untuk memberikan persaingan di pasar smartphone yang semakin ketat.

Berikut adalah beberapa fitur baru yang dibenamkan Microsoft di Windows Phone 8, seperti dikutip dari Phone Arena :

1. Dukungan prosesor dual-core
Tahu kebutuhan smartphone yang semakin besar, kekuataan prosesor dengan tenaga kencang pun mutlak dibutuhkan. Maka dari itu, di Windows Phone 8 ini mampu mendukung handset yang berkekuatan prosesor dual core.

2. Layar resolusi tinggi 720p
Sejak smartphone mendominasi pasar dengan kelebihan pada layar, Windows Phone 8 menyambutnya dengan dukungan layar berkekuatan 720p dengan aspek rasio 15:9 dan 16:9.

3. Dukungan memori eksternal
Kendati bukan sesuatu yang wah, bukan berarti tambahan memori eksternal dipandang sebelah mata. Kebutuhan penyimpanan data yang tinggi, tentu saja membuat tambahan memori penyimpanan ini sangat membantu.

4. Pesaing Siri
iPhone punya Siri dan Samsung punya S Voice, maka Windows Phone 8 juga memilikinya. Fitur yang mirip-mirip asisten digital ini dapat membantu penggunanya melakukan pencarian dan mendengarkan e book dengan perintah suara.

5. Antar muka yang baru
Masih mengusung antar muka Metro, namun di Windows Phone 8 ini mempunyai beberapa perubahan yang signifikan. Misalnya tombol start yang baru, lalu pengguna bisa memperbesar atau mengecilkan ikon untuk widget yang lebih lapang.

6. Integrasi Skype
Seperti diketahui, Microsoft mengakuisi Skype beberapa waktu lalu. Nah, di Windows Phone 8 ini, Skype mengalami integrasi yang lebih mendalam.

7. Peta digital mode offline
Menggandeng Nokia, Windows Phone 8 ini dibenamkan dengan aplikasi maps. Selain mempunyai fungsi sebagai penunjuk arah, peta digital ini dapat dilihat dalam keadaan offline.

8. Internet Explorer 10
Browser bawaan di Windows Phone 8 ini, yakni Internet Explorer 10 diklaim lebih halus dan kencang dari Safari di iOS dan alat peramban Android.

Sumber | detikInet

READ MORE ...

SmartPet, Ubah iPhone Menjadi Hewan Peliharaan Lucu

0 comments


Anjing dikatakan adalah sebagai salah satu sahabat terbaik manusia. Tak heran jika banyak orang yang menginginkan untuk memiliki hewan peliharaan yang satu ini. Namun, melalui teknologi, ternyata Anda bisa memperoleh hewan peliharaan yang tak kalah pintarnya, yakni SmartPet.

SmartPet ini adalah sebuah produk yang dihasilkan oleh salah satu pembuat mainan asal Jepang, yakni Bandai. Perusahaan yang juga menghasilkan Tamagotchi ini membangun SmartPet dari sebuah smartphone milik Apple, iPhone.

Dengan kombinasi tersebut, mereka berhasil membuat SmartPet ini layaknya sebuah robot Anjing dengan wajah yang lucu. Bentuk tubuh SmartPet ini pun dibuat semirip mungkin dengan anatomi tubuh anjing. Bahkan, Anda bisa menyaksikan berbagai ekspresi lucu dari wajah SmartPet ini.

SmartPet ini memiliki ukuran 170 x 170 x 110 mm. Untuk memperoleh mainan ini, Anda harus rela mengeluarkan uang sebesar 7.800 Yen atau sekitar $100 USD dengan dua pilihan warna, yakni hitam dan putih. Agar SmartPet ini dapat berfungsi selayaknya sebuah hewan peliharaan, Anda harus mengunduh aplikasi khusus yang bisa diunduh dari App Store.

Berkat adanya iPhone, Anda bisa mengubah ekspresi wajah SmartPet ini sesuai dengan keinginan Anda. Dengan adanya layar sentuh iPhone tersebut, Anda juga bisa memainkan berbagai jenis aplikasi dan game. Bahkan, Anda juga dapat membuat SmartPet ini untuk memainkan musik kesayangan Anda melalui Bluetooth. Kalau Anda tertarik dengan robot lucu yang satu ini, Anda bisa melihat video di bawah ini.


Sumber | sidomi

READ MORE ...

Panasonic Toughbook, Laptop Canggih Tahan Banting

0 comments


Untuk anda yang membutuhkan sebuah laptop untuk keperluan outdoor, maka laptop terbaru dari Panasonic ini layak untuk anda pertimbangkan. Laptop atau Notebook yang dinamai Panasonic Toughbook CF-19 ini hadir dengan prosesor Intel Ivy Bridge terbaru dengan balutan casing dari bahan magnesium yang ringan dan tahan banting.


Panasonic Toughbook CF-19 ini ini telah memenuhi standar MIL-STD 810G untuk tes jatuh. Dan memenuhi standar IP65, MIL STD 810G untuk perlindungan terhadap air, debu, getaran dan perubahan suhu yang ekstrim.

Laptop ini berukuran cukup tebal dan besar sehingga menghadirkan kesan yang kokoh dan kuat. Panasonic Toughbook CF-19 dibekali dengan layar sentus seluas 10,1 inci yang dapat diputar dan memiliki kecerahan 600-nit. Menggunakan prosesor 3,3GHz Core i5, Intel HD 4000, 500GB hard drive, USB 3.0 dan 2.0. Notebook ini bisa dihubungkan dengan serial port atau PC Card slot serta didukung koneksi HSPA+.

Panasonic Toughbook CF-19 ini juga dilengkapi Concealed mode atau mode tersembunyi untuk keamanan lingkungan, menonaktifkan backlight, status LED, speaker, 3G, WiFi dan Bluetooth. Panasonic Toughbook CF-19 dijual dengan harga mulai $3,727 atau sekitar Rp. 37 jutaan.




READ MORE ...

4 Hal Positif untuk si Single

0 comments

DuniaQ Duniamu

Anda tak perlu merasa bersalah dengan situasiseperti ini, jadilah teman terbaik baginya dengan memberi saran sebagai berikut:

Maybe she's bad

Anda pasti bertanya-tanya dengan kalimattersebut. But Ladies, be honest! Jangan lagi katakan dia terlalu baik untukmemiliki seseorang, karena kata-kata ini terdengar sangat nonsense baginya.Katakanlah yang sesungguhnya, mungkin ada beberapa kepribadiannya yangmembuatnya tetap sendiri sampai saat ini, atau mungkin cara dandanan yangberlebihan hingga membuat para lelaki jengah padanya.

Gapailah mimpimu sekarang

Tegaskanlah pada teman Anda, jika setiap orangtelah dituliskan dengan cerita cinta yang berbeda-beda, dan cerita yang sedangdia nantikan sedang menunggunya di suatu tempat. Sudah bukan jamannya lagiuntuk berdiam diri merenung dan pasrah. Ajaklah dia untuk mencari cintasejatinya di luar sana, siapa tahu, hal ini dapat menambah pengetahuannyatentang laki-laki. Go girl!

Anda akan selalu menjadi teman terbaiknya

Kata-kata ini sangat dianjurkan bagi Anda yangmungkin terkesan lebih sibuk bersama kekasih Anda daripada bersamanya. Wanitasingle seringkali mengalami kesepian yang mendalam. Merasa bahwa kehadiranmereka sudah tidak lagi menjadi prioritas bagi Anda. Perlu Anda ketahui,kehadiran Anda sebagai temannya adalah faktor utama untuk membuatnya gembiradengan keadaan yang dia alami sekarang. Tegaskanlah bahwa Anda akan selaluhadir untuknya di saat dia membutuhkan Anda. Dengan begitu, sahabat Anda akanmerasa nyaman dengan statusnya.

Life must go on

Mungkin kata-kata ini terdengar sangat naif.But ladies, setelah semua yang telah Anda lakukan, hal yang satu ini adalahyang paling mujarab. Perlu Anda ingatkan padanya bahwa life must go on, banyakyang dapat dia lakukan selain memikirkan tentang kehidupan cintanya. Buat diamenjadi orang yang bersemangat dengan aktivitas lainnya. Berolahraga ataukursus bahasa, dan beberapa kegiatan sosial dapat Anda anjurkan padanya untukmengisi kegiatan sehari-harinya yang mungkin dapat sedikit mengalihkannyaterhadap kehidupan cintanya.

Jadi, sudah bukan waktunya untuk menutupisegala kekurangan teman Anda, bukan saran itu yang dia butuhkan. Be honest andbe a good friend for her.


READ MORE ...

Weleh.. Weleh.. Anjing ini Jago Banget Main Ular Tangganya... [video]

0 comments

DuniaQ Duniamu

gan, anjing yang satu ini pinter banget mainuler tangga nya. dia bisa ngalahin majikan nya dalam permainan ular tangga.langsung dilat aja gan...



READ MORE ...

Fakta Unik Tentang Samudra Antartika

0 comments

DuniaQ Duniamu
Samudera Antartika adalah massa air laut yang mengelilingi benuaAntartika. Ia merupakan samudra terbesar keempat dan telah disepakati untukdisebut sebagai samudra oleh Organisasi Hidrografik Internasional (IHO) pada2000. Sebelum itu, pandangan umum adalah Samudra Atlantik, Samudra Hindia danSamudra Pasifik langsung berbatasan dengan bibir pantai Antartika.

Selimut es Antartika membesar dari minimum 2,6juta km² pada bulan Maret mencapai 18,8 juta km² pada bulan September, berartiluasnya meningkat hampir 7 kali lipat. Arus Sirkumpolar Antartika (sepanjang21.000 km) bergerak ke arah timur; merupakan arus samudra terbesar didunia, mengalirkan 130 juta m³ air per detik, berarti 100 kali lipat seluruhaliran air sungai yang ada di dunia.

Temperatur air laut bervariasi antara 10 dan-2°C. Badai siklon berjalan dari arah timur mengelilingi benua dansering sekali merupakan badai kuat karena adanya perbedaan temperatur yangnyata antara dataran es dengan laut terbuka. Wilayah samudra dari lintang 40 LSsampai ke Lingkar Antartika merupakan wilayah dengan kecepatan angin rata-ratapaling kuat dibandingkan tempat manapun di permukaan bumi.

Pada musim dingin, samudramembeku hingga mencapai 65° LS di sektor Pasifik dan sampai 55° LS di sektorAtlantik, temperatur permukaan turun hingga di bawah 0 °C. Pada beberapa titikdi pantai benua, masih ditemukan daerah bebas es, hal ini disebabkan adanya anginyang kuat yang terus menerus berhembus dari dalam benua ke arah samudra.


READ MORE ...

Wooww... cara bayi ini turun dari tangga keren banget !! [video]

0 comments





READ MORE ...

Humor Malam

0 comments

humor malam [DuniaQ Duniamu]


Boni sdg berjalan sendiri ketika dia melihat sebuah dompet tergeletak di trotoar. Tanpa pikir panjang, segeralah dia ambil dompet tsb.
Tapi tiba-tiba datang berlari seseorang dari arah depan sambil berkata,
"Hei, itu dompet saya!"
"Apa buktinya?" tanya Boni.
"Di situ ada fotoku." kata empunya dompet.
Kemudian Boni memasukkan jarinya ke dalam dompet dan mengeluarkan selembar uang 500 rupiah.
Sesaat setelah mengamati uang tsb, Boni memberikan dompet tsb sambil berkata,
"Benar, foto ini mirip dengan anda, lain kali fotonya harap pakai baju!"


====================================================


Dalam perjalanannya menuju Medan, lelaki setengah baya dari sebuah kampung Jawa, tidak tahan menahan rasa ingin pipis, merasa takut ditinggal bis akhirnya dia kencing di Ban Mobil belakang, belum selesai kencingnya seorang kondektur memrgokinya, lalu berteriak dengan logat asli medan,
"Woi... Kurang ajar kau, kencing Jauh-jauh sana !!!"
Walau kaget tampak tenang dia menjawab,
"Weleh... mas... apa aku ini ndak kurang jauh, aku ini dari jawa, kencing di Sumatera....?"
Kondektur: "....???!!!"
Akhirnya penumpang itu berlalu menuju toilet, tanpa lihat ke kiri dan ke kanan, dia memasuki toilet wanita, ketika hampir selesai tiba-tiba dikejutkan kembali dengan pngunjung wanita, dan si wanita itu memakinya,
"Woi... Mas... apa gak lihat....Toilet ini khusus wanita...?!!"
Dengan enteng dia menjawab,
"Weleh Bu,... apa ibu juga gak tahu... punya saya ini juga khusus wanita...."
Si wanita akhirnya terbengong, sedikit malu ?

READ MORE ...

Misteri Boneka Setan Okiku

0 comments

DuniaQ Duniamu
Boneka Okiku memiliki nuansa mistis yangsangat kentara terasa. Aroma mistis dari boneka dari Jepang ini begitumenghebohkan, karena belum adanya penjelasan logis tentang tumbuhnya rambutyang terus memanjang layaknya rambut manusia. Masalahnya, rambut yang memanjangitu tumbuh dari sebuah benda mati, sebuah boneka, Boneka Okiku.

Dari hasil uji forensik yang dilakukan ilmuwanJepang, rambut yang ditumbuhkan boneka ini sama persis dengan rambut manusiapada anak usia 10 tahun. Boneka yang telah ada di Kuil Mannenji kota Iwamizawa– Hokkaido sejak tahun 1938 ini memiliki sejarah yang juga sangat mistis danmisterius.

Nama Boneka Okiku-Chan diambil dari seoranggadis kecil berumur 2 tahun yang bernama Okiku. Adalah Eikichi Suzuki, kakakdari Okiku yang pertama kali membelikan boneka dengan tinggi 40 cm itu sebagaihadiah kepada Okiku. Okiku begitu menyayangi boneka itu, karena bentuknya yanglucu, memiliki mata yang besar dan hitam. Tapi tak berapa lama berselang, Okikuterserang demam dan kemudian meninggal. Sejak saat itu, Keluarga Okikumenempatkan boneka itu di altar rumah dan berdoa untuk setiap hari dalam rangkamemperingati Okiku. Akhirnya pada 1938, keluarga Suzuki pindah dan menitipkanboneka itu ke kuil Mannenji. Menurut pendeta kuil, saat boneka itu datang,rambutnya pendek. Dan dia mengiyakan bahwa rambut boneka tersebut terusmemanjang meski di potong setiap tahunnya.

Penelitian yang dilakukan pada boneka tersebutmengejutkan karena hasil analisa menyatakan bahwa rambut yang dipotong dariboneka itu adalah rambut manusia! Diyakini, bahwa arwah Okiku tinggal di bonekatersebut, dan beberapa orang mengatakan pernah melihat boneka Okiku ini membukamulutnya saat malam hari, seolah meminta makan… Spoooky


READ MORE ...

Cermis : Antara Ada dan Tiada 2

0 comments

cermis [DuniaQ Duniamu]
Halo ketemu lagi dengan saya Jepry (Nesto).Saya akan bercerita tentang kejadian yang menimpa saya yaitu tentang mati suriyang saya alami sewaktu berumur 2 tahun (Berdasarkan cerita dari keluarga dansaudara saya). Sebenarnya ceritanya gak serem, cuma kemaren di postingan antara ada dan tiada 1 ada yang nanyain tentang MATI SURI saya, jadi saya akan bahasdulu tentang mati suri dan ceritanya pun sebenarnya sudah hampir hilang dariingatan saya, soalnya yang tahu lebih banyak mengenai mati suri saya adalahkedua orang tua saya.

Ok langsung aja ke cerita...

Waktu masih kecil saya sering sakit2an (gaktau sakit apa, soalnya kalau saya tanya ke orang tua saya kadang mereka bilangparu-paru basah, kadang di bilang juga tipus, tapi mungkin juga keduanya).Ketika itu orang tua saya sibuk bolak-balik ke rumah sakit untuk jagain saya,begitupun saudara2 saya.

Kebetulan kakek saya adalah orang pintar yangsering ngobatin orang (sudah almarhum). Dari berdoa dan ikhtiar kesana kemari,akhirnya kakek saya pergi ke suatu daerah (ntah dimana tempat itu, cuma yangjelas waktu dulu belum ada hp atau telephone tapi kakek saya tau bahwa terjadisesuatu dengan saya).

Seminggu lebih saya dirawat di rumah sakit dantak kunjung sembuh malah makin parah, dan akhirnya dokter pun memvonis sayameninggal dunia karena pas waktu dokter itu memeriksa terakhir kalinya jantungsaya sudah tidak berdenyut lagi. Truz si dokter itu bilang ke keluarga sayabahwa saya sudah meninggal dunia dan pecahlah tangis di ruangan itu (maklumdulu saya anak satu2nya). Setelah reda tangisan, mulailah para perawat memandikansaya truz di saya kapanin.

Alhamdulilahnya Allah masih sayang sama sayadan keluarga saya. Tiba-tiba kakek saya datang sebelum saya dibawa pulang kerumah, dan dia bilang "Stop, jangan dulu dibawa pulang, siapa tahurejekinya cucu saya ini". Dan setelah itu kakek saya buka kain kafan sayateruz kakek saya baca-baca (mungkin doa dan sebagainya).

Sungguh suatu anugrah keajaiban, tiba-tibasaya terbatuk dan terbangun. Mata saya terbuka, dan pecahlah tangisan lagi(tapi kali ini tangis bahagia yang dirasakan). Seluruh orang di ruangan itumenangis karena terharu, begitupun suster yang ada di situ terharu danterheran-heran. Setelah itu saya dirawat satu hari lagi di rumah sakit danbesoknya atas ijin Allah saya sembuh total seperti biasa.

Usut punya usut kenapa saya bisa mati suri...ternyata katanya ruh saya ada yang bawa ke suatu tempat yang jauh, makanyakakek saya pergi ke tempat ruh saya di bawa. Alhamdulillah, atas ijin Allahmelalui perantara kakek saya, saya masih hidup sampai sekarang.

Yang saya ingat sewaktu saya koma, saya dibawajalan-jalan oleh seseorang (gak tau siapa) dengan berjalan kaki tanpa bajusehelai pun, tapi anehnya orang itu gak jahat. Sampai akhirnya ada seorangkakek2 pake jaket pake topi koboi jemput saya dan dia bilang ayo kita pulang.Saya pun ikut pulang (tapi dengan melewati jalan yang agak berbeda) berjalanmenyusuri tebing sungai yang airnya lumayan luas.

Ketika sampai di suatu tempat dimana sayakenal tempat itu dan saya masih di pinggir sungai, sambil berjalan saya melihatada anak kecil telanjang diatas rakit tapi dia telungkup tak bergerak samasekali kaya orang sudah mati. Saya terheran dan setelah saya hitung adaberkali-kali lihat itu seperti hanyut terbawa air. Saya penasaran, saya tanyasama kakek-kakek yang bawa saya. Terus kakek itu bilang "Oo itu biawakrombeng", dan saya pun bilang "Oo gitu ya". Sampai sekarang sayabingung apa itu biawak rombeng dan siapa kakek2 yang telah menolong saya itu.

Saya ucapkan beribu2 terima kasih dan ucapsyukur pada Allah karena sudah menurunkan perantara2nya untuk menolong sayamelanjutkan hidup saya. Setelah kejadian itu saya menjadi orang yang agak dekatdengan hal2 ghaib tapi saya waktu itu belum mengerti semua itu ...


READ MORE ...

Keajaiban Sedekah : Sedekah Menolak Musibah

0 comments

DuniaQ Duniamu
Dari Wonosobo menuju Jakarta bersama istrinya Mas Andre,teman saya itu, berangkat naik bus malam. Sore hari sekitar jam 05.00 WIB. Matahari mulai redup, mega merah menghias langit menyapu awan – awan , semburat dimana – mana membuat pemandangan sore itu semakin indah saja. Suasana terminal yang hiruk pikuk, riuh rendah oleh pedagang asongan serta kenek bus dan para calo penumpang yang berkeliaran mencari penumpang.


Mas Andre dan istrinya masuk kedalam bus yang dianggap cukup lumayan dijadikan pilihan untuk melakukan perjalanan jauh ini. Tempat duduk sudah hampir penuh, hanya ada beberapa kursi yang masih kosong, mas Andre dan istrinya memutuskan untuk duduk disitu. Sambil menunggu tambahan satu dua orang penumpang lagi, para pedagang asongan dan pengamen jalanan mengambil kesempatan untuk menjajakan dagangannya diatas bus tersebut atau menghibur penumpang dengan nyanyian dan alat musik yang ala kadarnya.


Ada anak kecil dengan pakaian yang lusuh, menenteng keranjang kecil berisi jeruk manis jualannya. Penampilannya yang kurang simpatik, bahasanya yang kurang persuasif untuk menarik minat pembeli, menjadikan jeruk jualannya tidak laku di bus itu, mungkin juga di bus –bus yang lain dihari itu, atau bahkan mungkin dihari – hari yang lain. Mas Andre merasa kasihan melihat anak itu. kasihan karena nampaknya ia anak yang kurang beruntung, dari tutur bahasanya menunjukkan anak yang kurang terlatih mengkomunikasikan dagangannya. Mungkin juga tidak ada sekolahnya, atau mungkin pernah sekolah kemudian putus sekolahnya.


Mas Andre membisikkan kalimat ketelinga istrinya yang ada di samping kanannya, :
“ Beli saja jeruk itu barang Rp. 10.000,- rupiah saja. “ katanya.
“ Jeruknya kelihatan kurang bagus, agak layu-layu gitu ?………..” sahut istrinya.
“ Ndak Apa –apa, untuk nolong saja anak itu, kasihan jualan jeruknya ndak ada yang mau beli. Kita harus bantu dia, biar gembira”, saran Mas Andre kepada istrinya.
Sang istri pun merogoh kantungnya, dipanggilnya si anak kecil penjual jeruk itu. dikeluarkan uang Rp.10.000,- dan dibayarkan untuk membeli jeruk itu.
“ Terimakasih……………plariiii………sssss” anak itu gembira sekali.
“ Jeruk-jruuuuk………. siapa lagi beli …………………” anak itu menawarkan.
Orang laki- laki yang duduk disebelah Mas Andri di kursi yang lain berkata :
“ Mas lha wong jeruk layu gitu kok dibeli……….mana enak rasanya?”.
“ Ndak apa – apa pak, untuk menghibur penjualnya saja kok”. Timpal Mas Andre.


Bus pun mulai merangkak berjalan, keluar terminal dan melaju kencang dijalan raya menuju Jakarta. Mas andre meletakkan tas Eigernya yang berisi Laptop, handuk , pakaian ganti di bagasi diatas tempat dudunya. Cuaca semakin gelap, shalat magrib terpakasa dilakukan sambil duduk diatas bus bersama lajunya perjalanan. Semakin lama semakin malam, rasa ngantukpun tak terhindarkan. Air Condtioner membuat badan semakin lama semakin menggigil. Sang istri pun menggoyang pundak Mas Andri yang sedang puncak – puncaknya ngantuk.


“ Ambil sarung……….di tas itu, saya kedingingan, untuk selimut”. Kata istrinya. Dengan sangat berat perasaan, mata sudah lelah sekali, Mas andre bangkit dari tempat duduknya mengambil tasnya yang ada di atas bagasi. terkejut luarbiasa, karena ternyata tas Eiger miliknya terbuka.


Seolah tidak percaya dengan apa yang dilihatnya, dia terus membolak –balik tasnya dan merogohnya berulang ulang. Dengan degup jantung yang kencang , suara lirih bergetar, ia berkata setengah berbisik kepada istrinya :
“ Astaghfirullah…..Laptop kita hilang ……..”.
“ ……Astaghfirullah….???……..Laptop kita Hilang??? …” tanya istrinya penuh keterkejutan.
“ ……..Tas kita dibongkar orang………..” …….Waduh……..gimana?………..”
“ Lapor saja sama pak sopir……..” kata istrinya.
Mas Andri pun setuju dengan saran istrinya tersebut. Mas Andre pun bangkit dari kursinya menuju kedepan mendekati sang sopir.
“ Maaf Pak sopir………..saya mau minta tolong pak……….” .
“ Ya …..ada apa ? “ sang sopir menimpali.
“ Maf pak …….saya kehilangan barang di dalam tas saya…..saya minta bantuan bapak untuk berhenti di pos polisi pak…………..” jelas mas Andre.
“Bisa mas…….tapi ini masih jauh kantor polisinya. Kurang lebih setengah jam lagi…” kata pak sopir.
“Ya…kalau begitu…..saya minta izin mau melakukan penggeledahan pak.???” Pinta mas Andre.
“ hmm……..oh…..Silahkan mas….” kata pak sopir agak ragu
Mas Andre berdiri mengambil posisi di samping pak sopir menghadap kearah semua penumpang.


” Assalamu Alikum warahmatullah wabarakatuh…maaf , bapak – bapak serta ibu-ibu seluruh penumpang di bus ini. Saya harus berdiri didepan bapak-bapak dan ibu-ibu berhubung ada masalah yang perlu saya sampaikan. Semoga tidak menjadi gangguan bagi kita semua.


Maaf …..kepada semuanya tidak bermaksud menuduh ataupun berprasangka negatif kepada semuanya. Saya kehilangan barang, yaitu laptop di tas saya ( sambil menunjukkan tasnya yang robek di bongkar orang yang mencurinya ) ini, oleh karenanya saya mohon izin kepada semuanya untuk melacak dimana laptop saya berada.” Demikian mas Andre menyapaikan permohonan izin melakukan penggeledahan.


Setelah semua menyetujuinya, mas Andrepun bekerja menggeledah satu persatu barang – barang milik penumpang. Ternyata tidak ditemukan sama sekali laptop yang dimaksud, tetapi setelah terus dilakukan pencarian ternyata laptop itu kemudian ditemukan di tumpukan barang paling belakang. Nampaknya ada yang sengaja menyembunyikannya disitu. Tetapi siapa orangnya?? Mas Andre yakin pelakunya masih ada di dalam bus, karena bus ini belum pernah berhenti ataupun menurunkan penumpang sepanjang jalan sebelumnya.


Alhamdulillah……….akhirnya laptopnya ketemu juga, Walaupun cargernya tidak ditemukan. Mas Andre mengatakan kepada pak sopir agar tetap diusahakan berhenti di kantor polisi di depan, karena masih ada yang belum ketemu, yaitu carger. Pak sopir pun menyetujuinya. Bus melaju kencang seolah tidak mau tahu apa yang sedang terjadi di dalamnya. Tetapi kemudian bus berhenti…..menurunkan tiga orang penumpang ditengah jalan yang sebenarnya masih jauh dari perkampungan atau permukiman penduduk ataupun kota.


Melihat tiga orang turun dari bus dengan tampang mencurigakan , mas Andre pun penasaran , siapa sebenarnya mereka ??? mas Andre pun bertanya kepada sopir :
“ Maaf pak sopir, kok ada penumpang turun ditengah sawah ??? “ tanya mas andre serius
“ Biasa mas , penjual kain mereka itu………sudah langganan turun disini…..” kilah pak sopir
Ndak lama kemudia kelihatan dari jauh papan nama kantor polisi.
Mas Andre pun bersuara keras :
“ Pak ,pak ..pak berhenti depan kantor polisi pak….!!!”
Sang sopirpun menurut, bus diberhentikan di depan kantor polisi. Mas Andre turun dari bus, menemui beberapa personil polisi yang sedang duduk – duduk sambil nonton TV, kemudian bicara dengan mereka, mengemukakan masalahnya dan meminta bantuannya. Polisi naik keatas bus, setelah permisi kepada seluruh penumpang sejurus kemudian menggeledah seluruh barang – barang bawaan para penunpang, membuka tas mereka. Tidak ada yang ditemukan. Terus membongkar tumpukan tas di bagian belakang… disudut belakang bis itulah ditemukan carger laptop itu.


Lega rasanya…….mas Andre mengucapkan terimakasih kepada pak polisi.
Ada yang terlintas di pikiran mas Andre. Tentang tiga buah gelas Aqua yang ada di dalam tas laptop miliknya. Dia tidak merasa memasukkannya, tidak sengaja membawanya ??? tapi kok ada ….??? jumlahnya pas betul dengan tiga orang penumpang yang turun di tengah jalan sebelum sampai perkampungan ataupun kota…..???


Istrinya berkata kepadanya : “ Wah……jadinya tas kita rusak….jebol semua gini….” keluh istrinya.
“ Tidak apa – apa….yang penting laptopnya ketemu….” sergah mas Andre


Tidak lama kemudian, orang yang duduk disamping Mas Andre , (yang mengatakan bahwa, mengapa mas Andre membeli jeruk yang layu kepada anak kecil itu ? )karena sejak tadi, merasa gelisah setelah melihat kejadian hilangnya laptop mas Andre , karena sebenarnya dia meletakkan tasnya di dekat tas Eiger mas Andre juga. Isinya adalah uang sebesar Rp. 6000.0000,- untuk calon pengantin, anaknya. Jangan – jangan hilang juga……..


Terdorong rasa penasaran , diapun bangkit darikursinya , mengambil tas miliknya, dan………………..kaget luar biasa…………..tas terbongkar juga ……….dan hilang uangnya Rp. 6000.0000,- itu……..
Sungguh paniklah ia dan seluruh penumpang bus …….heboh di dalam bus. Tetapi uang itu tetap tidak ketemu………….


“ Luar biasa…….luar biasa……. Allah menolong kita karena kita menolong hambanya” kata mas Andre kepada istrinya .
“ Kita beli jeruk 10.000,- dari anak tadi dengan niat menolong supaya dagangannya laku, Allahpun menolong kita….. seandainya kita tidak menolongnya …….saya yakin laptop kita sudah dibawa lari…….alhamdulillah Allah menahannya tetap didalam Bus itu”


Pembaca sekalian, ada pelajaran yang kita dapat dari kisah nyata diatas. Sedekah itu menolak balak…….mari kita rajin – rajin bersedekah, berinfak di jalan Allah. ada fenomena menarik didalam kisah nyata tersebut :
1. mas Andre yang mau menolong penjual jeruk dengan cara membeli jeruknya yang tidak laku,
2. orang yang duduk disamping mas andri dan mempertanyakan mengapa mas Andre membeli jeruk layu itu. yang satu laptopnya ketemu dan yang lain hilang uangnya. Tentu anda bisa merasakannya bukan…..??? Anda yakin atau tidak adalah hak anda.


Selanjutnya tanpa bermaksud memprovokasi anda, semata – mata ingin menyampaikan dakwah, dan insya Allah manfaatnya akan kembali kepada kita semua, Kami mengajak anda untuk berpartisipasi membangun lembaga pendidikan bagi dhu’afa’ di Medan Sumatera utara , diatas lahan dua hektar di kelurahan Sari Rejo Polonia. Insya Allah bantuan kita untuk Allah , menjadi asbab terhalangnya kita dari sentuhan api neraka. Kami membuka peluang partisipasi anda untuk investasi akherat dengan bantuan Semen, pasir, batu bata, kayu , atap seng ataupun keramik, tidak harus berbentuk uang, seberapapun jumlahnya, yang penting ikhlas.

READ MORE ...

Ayu Dewi dan Regi Datau, Cinta Lama yang Bersemi Kembali

0 comments

DuniaQ Duniamu

Presenter Ayu Dewi dan Regi Datau akhirnyaresmi menikah pada Sabtu (16/6/2012). Ternyata, Regi bukan orang baru dikehidupan Ayu. Keduanya sempat dekat saat masih duduk di bangku SMP.


Hal tersebut diungkapkan oleh sahabat Ayu, IwethRamadhan. Menurutnya, Ayu dan Regi sempat memiliki cerita, tapitidak sampai jadian.

"Kisah cinta yang sudah jaman dulu,jaman SMP. Yang nggak pernah kejadian, sekarang jadi nyata," ucap Iwethusai menghadiri resepsi pernikahan sahabatnya itu di Hotel Shangri La, Jakarta.

Iweth turut berbahagia melihat Ayu akhirnyanaik pelaminan. "Ucapannya cuma satu, Tuhan selalu memberikan janjinyatepat waktu," pesannya.

Ayu memang sempat mengalami masa-masa sulitketika rencana pernikahnannya dengan Zumi Zola dibatalkan secarasepihak. Namun Iweth yakin kejadian tersebut adalah sebuah proses untuksahabatnya dalam menemukan pasangan hidup yang terbaik.

Presenter acara musik 'dahSyat' itu dinikahidengan mas kawin logam mulia seberat 20 gram. Ayu dan Regi menggelarresepsinya dengan adat Gorontalo.

READ MORE ...

Nindy Hamil 6 Bulan

0 comments

DuniaQ Duniamu

Kebahagiaan tengah dirasakan pasangan Nindydan Azka. Dua sejoli yang menikah pada 11 November 2011 lalu akan segeradikaruniai momongan.


Saat ini Nindy tengah mengandung bayilaki-laki berusia 6 bulan. Pemilik nama lengkap Anindia Yandirest Ayundaitu mengaku bobot tubuhnya naik drastis.

"Naik 10 kilogram, jadi lagiengap-engapnya," ujarnya saat ditemui di Hotel Shangri La.

Penyanyi berusia 23 tahun yang terkenal denganlagu 'Buktikan' itu mengaku jadi lebih manja kepada sang suami. Tapi, ia tidakmerasakan ngidam seperti wanita hamil pada umumnya.

"Paling maunya jalan-jalan," ucapnyasingkat.

Saat ini Nindy dan Azka sedang mencarinama yang cocok bagi calon bayi mereka.

READ MORE ...

Foto Bikini Mirip Indah Dewi Pertiwi Beredar !!

0 comments

DuniaQ DuniamuDuniaQ Duniamu

Penyanyi Indah Dewi Pertiwi (IDP) belumbisa lepas dari gosip. Baru-baru ini beredar di internet foto perempuan miripIDP dalam pose-pose seksi berbikini.


Dalam foto itu, perempuan yang mirip denganpelantun 'Hipnotis' itu terlihat berpose dengan bikini berwarna oranye. Sesipemotretan itu nampaknya dilakukan di sebuah pantai.

Sementara, di foto lainnya, sang perempuanjuga terlihat berpose dengan mengenakan swimsuit berwarna hijau. Jika melihatkualitasnya, foto tersebut seperti hasil repro dari sebuah majalah.

Lalu, benarkah perempuan dalam foto tersebutadalah IDP? Sayangnya, sampai saat ini, Indah belum bisa dimintaikonfirmasinya tentang foto-foto yang beredar itu.

READ MORE ...

Audy dan Iko Uwais Menikah 25 Juni !!

0 comments

DuniaQ Duniamu

Begitu cepat perjalanan kisah asmara Audydan Iko Uwais. Keduanya ternyata akan menikah pada 25 Juni 2012 mendatang.


"Sudah 85 persen, Audy sudahdaftar ke KUA, sudah cari sendiri barang-barang untuk seserahan. Akadnyatanggal 25, hari Senin," ungkap ibunda Audy, Evie Aquantie Aziz kepadadetikHOT.

Namun, sayang Evie enggan memberitahu di manaakad tersebut akan digelar. Ia memilih menutupinya karena acara tersebut hanyaakan dihadiri oleh kerabat saja.

"Belum bisa dikasih tahu. Bukannya kitanggak mau didatengin, tapi memang ini sangat sederhana, nanti malah yang datangbanyak," ujar Evie.

Seperti diketahui, baru beberapa bulan sajaAudy dan Iko menjalin asmara. Sebelumnya bahkan Audy disebut-sebutsebagai pihak ketiga hubungan Iko dan Jane Shalimar yang sudah terjalinhampir tiga tahun lamanya.

Namun tampaknya Iko menemukan cintasejatinya. Meski baru beberapa bulan, ia memutuskan untuk segera menikahipelantun 'Menangis Semalam' itu.

READ MORE ...

Nunung Bantah Rebut Suami Orang

0 comments

DuniaQ Duniamu

Nunung menanggapi kabar mengenai calon suaminya, Iyanyang dituding masih menjadi istri sah seorang disk jockey. Komedian yang keraptampil di Opera Van Java itu pun mengaku tak ingin disangkut-pautkan ke dalammasalah itu.


Nunung langsung menunjuk kuasa hukum untukmenyelesaikan masalah tersebut. Ia juga tampaknya tak ingin terlalu memikirkantudingan miring yang datang kepadanya.

"Nunung merebut istri orang itunggak benar. Perkawinan Nunung kali ini harus lebih baik, intinya lebih baguske depannya," ungkap Sandy Arifin dari kantor hukum Sandy & SukrisnoLaw Firm yang ditunjuk Nunung sebagai kuasa hukumnya kepada detikHOT.

Menjelang pernikahannya yang keempat kalinyaini, Nunung memang diterpa kabar tak sedap. Namun tampaknya hal tersebuttak berbuntut kepada rencana mereka untuk segera menikah.

"Menurut Nunung, ia nggak mau tahutentang urusan permasalahan Iyan. Hubungan mereka memang sudah terjalinlama yang awalnya antara artis dan manajer tapi sekarang menjadi lebihdekat," tutur Sandy.

READ MORE ...

UEE 'After School' Tidur dengan Mata Terbuka !!

0 comments

DuniaQ Duniamu

Ada-ada saja kebiasaan personel AfterSchool UEE. Ia mengaku jika sangat lelah, dirinya bisa tertidur dengan matasetengah terbuka.


UEE mengungkapkan hal tersebut dalam program KBS 'National Talk Show Hello'.Ia sering tidur di pesawat dengan kondisi seperti itu.

Karena menganggap kebiasaan itu aneh, UEE selalukhawatir ada yang memotret dirinya saat tidur. Ia juga mempraktikkan bagaimanamatanya saat tidur seperti itu.

"Kami sering pergi memakai pesawat,ketika aku tidur aku melepas kacamata hitamku. Tapi mataku sering setengahterbuka," aku UEE dilansir AllKPop.

Rekan satu grup UEE Raina mengamini haltersebut. Ia menyatakan UEE tak mengada-ada dan memang selalu tidur dengan matasetengah terbuka.

READ MORE ...

Akta Cerai Calon Suami Nunung Ternyata Palsu !!

0 comments

DuniaQ Duniamu

Pengakuan Dewi Vistiatin selaku mantanistri July Jan Sambiran (Iyan), calon suami Nunung OVJ, yang menyebutkanmemalsukan akta perceraian, dibenarkan humas pengadilan agama Surabaya.


Akta cerai tersebut tidak terdaftar dipengadilan agama Surabaya, dan mengindikasikan akta cerai palsu.

Pernyataan tersebut diungkapkan kepala humaspengadilan agama Surabaya, Sulaiman. Menurutnya, akta perceraian dengan nomor418 atas nama July Jan Sambiran dan Dewi Vistiatin tidak terdaftar dipengadilan agama Surabaya. Justru nomor akta tersebut mempunyai nama oranglain, yakni Suherni dan Rusdi.

"Jika tidak terdaftar, maka besar kemungkinanakta cerai tersebut palsu, karena bukan dari produk pengadilan agamaSurabaya," ungkap Sulaiman.

Jika terdapat pemalsuan akta perceraian, pihakpengadilan agama Surabaya tidak tahu menahu. Pasalnya, pihak pengadilan agamatidak dirugikan. Dan masalah pemalsuan diserahkan sepenuhnya kepada pihakkepolisian, pihak pengadilan hanya memberi keterangan.

"Untuk itu pihak pengadilan Surabaya,jika nama dan nomor tersebut tidak terdaftar, maka persidangan tidak dilakukandan tidak ada persidangan sama sekali. Jika palsu, maka persidanganya adalahfiktif," tutupnya.

Sekadar diketahui, Nunung berencanamenikah dengan Iyan setelah Lebaran tahun ini. Belum juga terlaksana, calonsuami Nunung itu ternyata memalsukan akta perceraian, dan menelantarkananak kandungnya.

READ MORE ...

Kevin Aprilio Malu-Malu Tembak Elma 'Princess'

0 comments

DuniaQ Duniamu

Kevin Aprilio mengaku dekat dengan Elma "Princess".Namun, pentolan band Vierra ini masih ragu menyatakan cintanya kepada Elma.


"Hubungan aku sama Elma, bisadibilang ada romantisnya ada kentangnya, kita bukan tipe yang bisamengekspresikan segampang itu. Karena banyak pertimbangan. Jarang berdua sama Elma,"ujar Kevin saat ditemui di Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Meski memiliki rasa suka, Kevin memangbelum berani mengungkapkan perasaannya. Hal itu yang terkadang membuat Kevincemburu bila Elma kenal dengan pria lain.

"Takut kondisi dia bad mood, jadi kayaktarik ulur gitu. Kadang-kadang bisa cemburu juga kali ya, kalau Elma kenal samacowok lain. Enggak tahu deh, kalau aku sih enjoy-enjoy saja, positif. Yangdiomongin juga kerjaan terus," tandasnya.

READ MORE ...

Ramalan Zodiak Harian Hari ini [rabu, 20 Juni 2012]

0 comments

ramalan bintang harian DuniaQ Duniamu

Zodiak 2012 - Di Tahun 2012ini masih banyak yang mencari info-info tentang zodiak atau ramalanbintang. Karena itu di blog ini DD berusaha memberikan kamu info zodiakyang update setiap hari dan minggu. disini DD sertakan 12 jenis zodiak,mulai dari Zodiak Aries, Zodiak Taurus, Zodiak Gemini, ZodiakCancer, Zodiak Leo, Zodiak Virgo, Zodiak Libra, ZodiakScorpio, Zodiak Sagitarius, Zodiak Capricorn, ZodiakAquarius, dan Zodiak Pisces, semuanya ada disini. DD ingatkan Zodiakyang ada disini BUKAN UNTUK DIPERCAYAI, tapi hanya untuk  have fun saja. DD gak mau kamu menjadiMUSYRIK karena mempercayai Zodiak ini. Tetaplah memohon kepada الله untuk nasib yang baik. oke,tanpa panjang cerita lagi, silahkan disimak Ramalan Zodiak Harian Hari iniRabu 20 Juni 2012 dibawah.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian ARIES (21 Maret-19 April)

Kesehatan Andanormal, jangan sampai lengah menjaganya. Anda sedang stres denganmasalah-masalah yang datang silih berganti. Perbanyak olahraga dan refreshingsupaya dapat meringankan stres ini. Bila Anda pantang mengonsumsi makanan,sebaiknya tidak dilanggar. Hangatkan tubuh anda dengan minum susu hangat atausejenisnya. Perketat pola makan agar kesehatan tubuh lebih stabil. Hindarimenyetir kendaraan ketika mengantuk.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian TAURUS (20 April-20 Mei)

Anda perluistirahat cukup, telah banyak waktu anda terbuang di tempat aktivitas Anda. Inidapat membuat Anda lelah dan rentan terkena penyakit. Anda harus konsistenmenjalankan tugas Anda, namun jangan lupa istirahat. Dengarkanlah tubuh Anda.Hindari dulu makanan pedas, gorengan, dan minuman bersoda. Lebih baik minum airputih dan jauhi asap rokok.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian GEMINI (21 Mei-21 Juni)

Kolesterolcenderung meningkat. Anda terlalu sering mengonsumsi makanan berkolesteroltinggi. Beralih ke makanan alami. Sebenarnya kondisi kesehatan tubuh Andasedikit menurun, tetapi tidak terlalu parah. Hanya kelelahan dan kurang tidur.Akibatnya penglihatan sering kabur dan lemas seperti kehilangan kesimbangan.Tekanan darah Anda menurun.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian CANCER (22 Juni-22 Juli)

Perhatikanmakanan yang dipantang. Makanan yang tidak higiensi akan membahayakanstabilitas tubuh Anda. Waspada hipertensi, yang menyebabkan seringnya Andasakit kepala. Jangan sembarangan minum obat, lebih baik periksa ke dokter. Saatini Anda harus rajin mengonsumsi jus buah agar kesehatan stabil dan kulitsehat.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian LEO (23 Juli-22 Agustus)

Konsumsi makansecukupnya karena kondisi perut belum sepenuhnya normal. Anda kurangmengonsumsi buah, jadi sering terserang penyakit. Hindari makanan sepertidaging dan sayuran dapat memicu kambuhnya asam urat Anda. Ikuti saran doktermengenai makanan yang harus dipantang. Rajinlaha berolahraga agar peresendiantidak kaku. Lakukan pemanasan agar tubuh lentur.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian VIRGO (22 Agustus-22 September)

Saat badankelewat lelah, saatnya beristirahat. Anda juga punya penyakit rematik, jangansampai kumat. Ini akan mengganggu gerak tubuh dan menghambat pekerjaan Andayang sangat padat. Sebaiknya segera konsultasikan ke ahli. Kesehatan Andaberpengaruh pada perjalanan panjang yang akan anda lakukan. Sebaiknyapersiapkan obat umum. Atur pola makan Anda, jangan keseringan jajan di pinggirjalan.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian LIBRA (23 September-23 Oktober)

Saat inikesehatan Anda sedikit terganggu. Kurangi makanan berlemak, sebaiknyaistirahat. Persiapkan diri bila ingin beraktivitas. Konsumsi makanan berproteintinggi dan sayuran. Jangan malas minum air putih agar tubuh tidak kekurangancairan. Jangan terlalu banyak pikiran, santai saja. Lakukan pemanasan sebelumberolahraga agar tidak terkilir.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian SCORPIO (24 Oktober-21 November)

Muncul beragamgangguan kesehatan. Ini disebabkan karena gaya hidup Anda yang sangat buruk.Coba benahi kembali. Pencernaan sedikit terganggu namun tidak terlaluberbahaya. Anda perlu menjaga asupan makanan. Rasa sedih yang Anda alami jugaberpengaruh pada kesehatan Anda. Anda kerap mengeluh sesak di dada hinggakesulitan bernapas. Paru-paru sedikit terganggu. Periksakan ke dokter agartidak semakin parah.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian SAGITARIUS (23 November-21 Desember)

Lakukan kegiatanyang membuat Anda ceria. Kurangi kegiatan di luar jam kerja yang sangat menyitawaktu, karena Anda membutuhkan istirahat yang cukup. Kesehatan cenderungmembaik, tidak ada yang perlu Anda cemaskan. Gunakan waktu istirahat sebaikmungkin, usahakan untuk mengatur pola makan Anda. Jangan paksakan diri untukberaktivitas hingga larut malam. Sebaiknya konsumsi buah yang dapat menurunkantekanan darah.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian CAPRICORN (22 Desember-18 Januari)

Ada gangguanpencernaan dan sariawan. Perhatikan kebersihan tubuh terutama di sekitarkepala. Konsumsi juga multivitamin, atur pola makan dan hindari makanan yangmengandung kolesterol tinggi. Ikuti anjuran dokter agar kesehatan tetapterjaga. Jangan malas berolahraga demi kebugaran tubuh Anda.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian AQUARIUS (18 Januari-18 Februari)

Biasakan bangunpagi. Dengan demikian, Anda sempat berolahraga. Stamina dan kesehatan tubuh punterjaga. Jalan di pagi hari sambil menghirup udara segar akan menenangkanpikiran dan menyehatkan tubuh. Selalu sedia obat di tas. Jangan lupa minumvitamin, tubuh Anda membutuhkannya. Hindari makanan yang dapat memicu alergiAnda kambuh.

========================== + + + + + =========================

RamalanZodiak Harian PISCES (18 Februari-20 Maret)

Saat ini kondisitubuh Anda seperti orang kekurangan vitamin, terlihat lesu dan loyo. Ayoperbaiki stamina Anda dengan berolahraga. Ada gangguang di bagian belakangleher, mungkin darah tinggi atau kelelahan. Sebaiknya diperiksa. Lakukanrelaksasi untuk menghilangkan pegal-pegal dan rasa linu. Mulailah membiasakandiri bangun lebih pagi untuk menikmati udara yang sejuk.

========================== + + + + + =========================

Nah, gimana zodiakyang udah DD posting diatas? semoga Zodiak-Zodiak diatas bisa menjadihiburan buat pengunjung setia Blog DuniaQ Duniamu. Terimakasih sobat udahmampir dan membaca artikel Ramalan Zodiak Harian Hari ini di blog DD.Silahkan baca artikel-artikel menarik lainnya yang ada di blog ini.

Salam Blogger...


READ MORE ...